
Selain itu, smartphone tersebut nantinya juga akan menggunakan sistem operasi Android terbaru yaitu android 5.0 Lollipop. Untuk processor nya menggunakan
chipset terbaru dari QualComn Snapdragon yaitu versi 810 64 bit dengan tenaga Octa Core berkecepatan 2,7Ghz, dan dilengkapi RAM berkapasitas 4Gb. Dan untuk fitur konektifitas Samsung S6 meliputi jaringan data 4G LTE dilengkapi wifi, GPS dan pengiriman data mengandalkan bluetooth v4.1, microusb v2, NFC. untuk baterai menggunakan Li-ion berkapasitas 4000 mAh daya.
Dan Untuk Harganya berkisaran 8-9 juta Rupiah.
Jadi Smartphone Samsung S6 termasuk gadget yang d tunggu-tunggu di tahun 2015.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar